Jumat

TeoriNgeblog dan Sekolahan-ku Pindah Ke Blog Ini

Blog ini kini menjadi Blog pindahan dari

TeoriNgeblog.Blogspot.com ---> (webiqbal.co.cc)


Sekolahan-ku.Blogspot.com


Kedua Blog itu merupakan Blog yang Saya buat sejak kelas 2 SMA, banyak kenangan yang tertingal di kedua blog tersebut, baik kenangan saat mengikuti beberapa lomba, ataupun kenangan saat berkenalan dengan beberapa Blogger lain, dari berbagai lokasi. Mulai mengenal istilah Blogwalking, belajar HTML dan CSS dari kedua blog tersebut. tapi kedua blog tersebut harus di redirect ke Blog ini di karenakan ada masalah di dalamnya, sehingga tidak mampu masuk ke search Engine Google, salah satunya TeoriNgeblog yang hingga sebelum di redirect masih hilang dari Search Engine Google karena masuk dalam Sandbox Google.

Sandbox google adalah salah satu istilah ketika web/blog/artikel yang di penjara oleh google. dan tidak akan mengudara di mesin pencari google karena beberapa alasan.
saya sendiri telah mengikuti beberapa saran dari beberapa blogger untuk bisa keluar dari google sandbox ini, salah satunya dengan mengubah alamat teoringeblog.blogspot.com ke web-iqbal.co.cc serta tetap membuat postingan rutin dan banyak memberikan link ke Google, namun hasilnya tetap NIHIL. hingga saya sempat vakum menulis di Web Tersebut selama 1 tahun. Dan kini saya kembali mulai menulis untuk sekedar berbagi cerita dan juga berbagi informasi dengan para Blogger yang lain. Dengan Blog baru dan Semangat yang baru pula.

Semua isi dari TeoriNgeblog dan Sekolahan-ku kini telah berpindah ke blog ini, yang kini berisi postingan tentang Tutorial Blog, serta cerita Motivasi, dan untuk kedepannya Blog ini akan berisi tentang Tutorial Photoshop, Bahasa Pemrograman, dan info menarik lainnnya

Semoga Bermanfaat :D

3 komentar:

  1. nice infoo...


    kunjungan pertama
    salam kenal dan follow juga
    Revolusi Galau

    BalasHapus
  2. mantap...mana postingan terbarunya..

    BalasHapus
  3. sory gan....td blm lihat2...
    ternyata baru semua gan...
    sip...

    BalasHapus